11 January 2020
Hopes. Big Hopes. How about Hopeless?
Apa ttu harapan? Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)
harap » ha.rap.an adalah
n sesuatu yang (dapat) diharapkan.
Tentang harapan, lupakanlah sejenak tentang apa dan untuk siapa harapan tersebut, selayaknya air yang turun ke bumi pada saat hujan. Dalam roda sebuah kehidupan manusia memiliki banyak sekali kesempatan dan peluang. Walaupun pada akhirnya kesempatan dan peluang yang kita miliki sudah memiliki takdirnya.
Tak apa, berharaplah! Berharaplah sebanyak-banyaknya selagi itu tidak dilarang. Percayalah ketika harapan yang banyak terasa begitu sulit (Hopeless) kita selalui mempunyai peluang dan kesempatan yang tidak kita ketahui takdirnya. Berharaplah, setinggi langit!
Hopes. Big Hopes. How about Hopeless?
Apa ttu harapan? Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)
harap » ha.rap.an adalah
n sesuatu yang (dapat) diharapkan.
Tentang harapan, lupakanlah sejenak tentang apa dan untuk siapa harapan tersebut, selayaknya air yang turun ke bumi pada saat hujan. Dalam roda sebuah kehidupan manusia memiliki banyak sekali kesempatan dan peluang. Walaupun pada akhirnya kesempatan dan peluang yang kita miliki sudah memiliki takdirnya.
Tak apa, berharaplah! Berharaplah sebanyak-banyaknya selagi itu tidak dilarang. Percayalah ketika harapan yang banyak terasa begitu sulit (Hopeless) kita selalui mempunyai peluang dan kesempatan yang tidak kita ketahui takdirnya. Berharaplah, setinggi langit!
“Berbuat untuk sebuah harapan, yang tidak lagi dikeluhkan tetapi diperjuangkan.” – Najwa Shihab
Best Regards,
Dimas Alif Pradifta
Komentar
Posting Komentar